Penerimaan Mahasiswa Baru

Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sidoarjo menerima mahasiswa baru tahun akademik 2013/2014. Program studi yang ditawarkan ada Agroteknologi dan Teknologi Hasil Pertanian. Adapun Laboratorium yang tersedia, Laboratorium Green House, Laboratorium Kultur Jaringan, Laboratorium Kebun Percobaan, Laboratorium Media Tanam, Laboratorium Kimia, Fisika dan Biologi, Laboratorium Mikrobiologi, Laboratorium Pengembangan Produk, Laboratorium Mutu.

Sebagai dosen pengajar Prof. Dr. Ir.Hj. Andriani Eko P. MS, Dr. Ir. Sutarman, MP, Ir. Abd. Wachid, Msi, Ir. Agus Miftakhurrohmat, MP, Ir. Al Machfudz WDP, MM, Ir. Saiful Arifin, MM, Ir. Dwi Asmarawati, M.Si , M.  Abror, SP, MM dan Dr. Ir. Basori, MS, Ir. Ida Agustini Saidi, MP, Ir. H. Jamaludin Malik, Msi, Ir. Kusdirianto, MS, Farchatul Fitriyah, S.Farm., Apt. 

untuk pendaftaran bisa lansung ke Kampus 1 UMSIDA di Jl. Mojopahit 666 B SIdoarjo Telp 0318945444